Program Studi Perhotelan

Archives for December 18, 2018

Pelatihan Higiene Sanitasi Dan Pembuatan Makanan Pendamping ASI (MP-ASI) Homemade Praktis Bagi Ibu Rumah Tangga dan Kader Posyandu Sekar Wangi 1, Rt.01/12, Desa Pasawahan, Jalan Cisirung, Dayeuhkolot, Bandung

              Salah satu program pengabdian kepada masyarakat yang diajukan oleh tim D3 Perhotelan, Telkom University telah dilaksanakan dan diraskan manfaatnya secara langsung oleh warga, program tersebut menjadi slolusi dari permasalahan yang sedang dihadapi warga. Karena lokasinya yang sangat dekat dengan kampus Telkom University, kurang lebih hanya berjarak 2 KM, warga sangat senang dan merasakan […]

By dho | Uncategorized
DETAIL

Pelatihan Higiene Sanitasi dan Pembuatan Menu Ramadhan Yang Praktis Dengan Gizi Seimbang, Bagi Kader dan Anggota Posyandu Kenanga, RT.4, RW.2, Baleendah

              Posyandu Kenanga terletak di Jl. Laswi Cipicung, RT. 04/02, Kelurahan Baleendah, tidak jauh dari lokasi kampus Telkom University dan memiliki banyak anggota dengan kondisi ekonomi menengah ke bawah, yang menyebabkan kebanyakan dari mereka abai terhadap masalah sanitasi dan higiene makanan. Anggota posyandu kenanga juga sering menyajikan makanan tidak […]

By dho | Uncategorized
DETAIL

Pelatihan Sapta Pesona dan Sadar Wisata Bagi Pengelola Jasa Akomodasi (Wisma Yasmin) Dan Toko Oleh-Oleh, Kota Kulon, Garut Kota, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Tahun 2018

  Wisma Yasmin, adalah salah satu perwakilan dari 12 pengelola jasa akomodsi, pengelola usaha kuliner khususnya toko oleh-oleh di kota kulon, Garut Kota.  Pengelola homestay dan toko oleh-oleh adalah komponen masyarakat yang akan berinteraksi langsung dengan wisatawan, dengan beragamnya latar belakang pengelola (karyawan dan pemilik). Untuk usaha akomodasi dan oleh-oleh berskala besar, bebrapa sudah menerapkan konsep […]

By dho | Uncategorized
DETAIL